Jumat, 27 Januari 2012

Cara membuat Bakso malang

BAHAN BAKSO: 350 gr daging sapi yang segar 50 gr tepung sagu 100 cc air es 1 butir telur 4 siung bawang putih 1/2 sdt merica 3 sdt garam KUAH: 2 liter air 600 gr lutut sapi/tulang sapi 6 siung bawang putih 1/2 sdt merica 2 batang daun bawang, iris 3 sdt garam PELENGKAP: 10 lembar...

Kamis, 26 Januari 2012

Resep membuat sambal tempoyak ala palembang

  Selain cocok sebagai pendamping lauk saat makan, sambal tempoyak juga dapat digunakan sebagai bumbu untuk membat masakan pepes dan gulai.Cara membuat:250 gram daging durian dicampur dengan 1sdt garam, simpan dalam wadah tertutup, diamkan hingga 2-3 hari. Tempoyak siap...

Rabu, 25 Januari 2012

Sayap Ayam renyah

  Sayap ayam, meskipun tak terlalu banyak dagingnya, termasuk bagian ayam yang disukai orang. Jika ada sisa sayap ayam, goreng kering dengan tepung.Bahan:12 bh sayap ayam, potong dua, ambil bagian bawahnya, sisihkan ujungnya untuk kalduminyak untuk gorengBahan perendam (aduk...

Bunga fuchsia SI CANTIK YANG BERAGAM WARNA

Di Indonesia, jika kita menyebut nama bunga fuchsia, mungkin tidak banyak orang yang tahu. Masyarakat Indonesia lebih mengenal bunga cantik yang satu ini dengan nama Kembang Anting-anting. Penyebutan ini bermula dari posisi bunga fuchsia yang menggantung dari dahannya, mirip dengan...

Selasa, 24 Januari 2012

BERAGAM JENIS TANAMAN PAGAR

Terkadang kita masih susah memilih jenis tanaman untuk pagar. Bisa saja kita memilih jenis tanaman yang sudah ada di seputar kita dan mudah didapatkannya. Sebab pada dasarnya, sekali lagi, yang penting adalah perawatan dan pemangkasan. Beberapa tanaman yang lazim digunakan untuk...

Cara Membuat Es Kopyor istimewa

Kelapa muda mengandung mineral alami dan protein berkualitas yang baik untuk pertumbuhan dan perbaikan sel-sel tubuh. Sajikan sebagai es kopyor.Bahan:100 gr tepung beras100 gr tepung ketan50 gr tepung sagu1/2 sdt garam650 ml santan sedang3 lbr daun pandan dan 5 lbr daun suji,...

TANAMAN PEMURNI UDARA

Para pecinta aglaonema kemungkinan akan jatuh cinta juga pada flora ini.Dieffenbachia namanya. Berdaun hijau dan lebar, dengan corak putih atau kekuningan. Coraknya bisa berbentuk bintik besar atau kecil, garis, atau splash warna.Dieffenbachia bisa tumbuh hingga lebih dari satu meter....

HELICONIA YANG SEJUK DAN SEGAR

HELICONIA sp dapat ditanam di sepanjang dinding tembok pembatas lahan. Tanaman ini dapat "mengubah" tampilan tembok yang polos dan kaku itu menjadi tembok yang hijau dan sejuk di mata.Sebagai tanaman perdu, Heliconia sp memiliki bentuk mirip pohon pisang. Batang nya berpelepah, dan...

KEMBANG BOKOR YANG CANTIK

Bunga “lawas” ini masa jayanya memang di era tahun 80-an. Namun tidak tahu jika Anda ingin menghadirkannya sebagai penghias taman saat ini. Bagaimana kiat pemeliharaannya? Simak ulasan berikut ini.Kembang bokor atau hortensia atau Hydrangea macrophylla adalah bunga yang sangat elok....

Bunga Balsam, Warna Memikat Sarat Manfaat

Warna-warna cantik menjadi ciri khas tanaman asli Asia ini. Ciri khas lainnya, tanaman ini mudah tumbuh dan tidak rewel. Selain itu beberapa bagian tanamannya bisa dipakai sebagai obat P3K.Di dunia, tanaman Impatiens balsamina Linn. dikenal sebagai bunga balsam. Di Indonesia lebih...

KEJI BELING DAN KHASIATNYA

Keji Beling(Stachytarpheta mutabilis, Vahl.)Sinonim :Strobilantes crispus, Bl. Sericocalyx crispus, (Linn.), Bremek.Familia :AcanthaceaeKeji beling atau orang jawa menyebutnya dengan nama “sambang geteh”, sementara di tanah pasundan dikenal dengan sebutan “remek daging”, “reundeu...

Khasiat Tanaman Cocor Bebek

Khasiat Cocor BebekCocor bebek atau suru bebek(Latin:Kalanchoe pinnata syn.Bryophyllum calycinum syn.Bryophyllum pinnatum) adalah tumbuhan sukulen (mengandung air) yang berasal dari Madagaskar. Tanaman ini terkenal karena metode reproduksinya melalui tunas daun (tunas/adventif).Cocor...

Senin, 23 Januari 2012

Cara Menyeduh Kopi yang Nikmat dan Mantap

Mungkin sebagian besar dari Anda bukan penikmat kopi yang peduli pada tahap pembuatannya. Bila sudah disajikan kopi yang enak, cukuplah bagi Anda. Namun tidak demikian halnya dengan para pecinta kopi. Mereka akan mengamati dan menikmati berbagai tahapan dalam pembuatan kopi,...

Minggu, 22 Januari 2012

Resep Membuat Donat Kentang

Bagi teman-teman yang menyukai dunia makanan tentu sangat paham dengan kue yang bernama Donat. Bentuk dari kue ini sangat unik yaitu bulat dan ditengahnya ada lubangnya. Nah ternyata camilan enak ini ga susah-susah amat dibuatnya. Berikut akan penulis berikan sedikit informasi...

Proses Produksi Pengolahan Kopi

Anda pasti kenal akrab dengan kopi bukan ? Ya, minuman ini adalah salah satu yang familiar dengan kehidupan harian penduduk bumi. Tapi, jika dosisnya melebihi rentang dosis normal yang diperbolehkan, minuman kenikmatan ini bisa berubah menjadi depresan tangguh berupa perasaan cemas,...

Kamis, 19 Januari 2012

Kaki Pot Memperindah Penampilan Tanaman

POT tanaman hias dan bunga akan tampak indah penampilannya apabila diberi kaki. Pot bunga dan tanaman hias yang berkaki ini akan menambah dekorasi sebuah ruangan tamu atau teras rumah. UNTUK memasang kaki pot, diperlukan kemampuan tersendiri untuk memilih kaki pot agar selaras dengan pot berisi tanaman hias dan bunga mawar atau anggrek yang akan diberi kaki. Pot berkaki akan...

5 varian kopi yang nikmat

1. Irish CoffeeKopi yang satu ini sering dikategorikan sebagai cocktail dibandingkan kopi. Terdiri dari campuran kopi hitam yang kental dengan Whiskey dengan perbandingan 2 berbanding 1 ditambah dengan krim dan brown sugar. Irish coffee ini juga biasanya dipercantik dengan...

JENIS MESIN PEMECAH KEMIRI

Mesin Pemecah Kemiri  Mesin pemecah kemiri ini sangat cocok untuk usaha pengolahan kemiri. Spesifikasi Mesin Tipe : BPK-1 Kapasitas : 50 – 100 kg/jam Dimensi : 84 x 60 x 135 Pengerak ...

TABULAMPOT SAWO, SEGAR DAN RAJIN BERBUAH

Rasa buahnya yang khas, tentu tak asing lagi bagi kita. Bagaimana jika kita pingin menanamnya dalam pot? Sawo tergolong tanaman multiguna. Selain berfungsi sebagai tanaman penghijau di lahan-lahan kering dan kritis, sawo juga berfungsi sebagai penghasil getah untuk bahan baku...

Biji Bunga Matahari Mencegah Anemia

Selama ini biji bunga matahari dikenal sebagai bahan pembuat kuaci. Padahal sebenarnya biji bunga matahari memiliki kaya kandungan nutrisi yang tidak bisa kita remehkan. Pada biji bunga matahari terkandung protein, fosfor, lemak, magnesium, besi dan potasium. Kandungan lemak pada biji bunga matahari mencapai 50%, bila kita padukan dengan susu dan hasil olahannya, biji bunga...

Mempercantik Rumah dengan Sayur Organik

Menanam sayuran organik cukup mudah dilakukan sendiri di rumah. Menanam sayuran organik di rumah merupakan satu pilihan cerdas. Keluarga sehat bisa mengonsumsi makanan organik setiap hari. Rumah pun hijau dan cantik. Menanam sayuran organik cukup mudah dilakukan sendiri...

9 Makanan Untuk Melawan Lelah

Setelah bekerja dan melakukan aktivitas seharian tubuh membutuhkan kompensasi untuk menukar semua energi yang keluar dan kelelahan yang didapatkan. Tidur memang cukup efektif untuk mengembalikan energi yang telah dikeluarkan tapi beberapa makanan juga bisa jadi amunisi untuk...